PRAKTIK PENYUNTINGAN SEMESTER VIII

a. Kontrak kuliah sudah diselenggarakan pada pertemuan pertama. Apabila Anda tidak mengikuti carilah informasi ke teman Anda!
b. Penyerahan peserta paktik sudah diselenggarakan!
c. Bacalah dan pahami secara mendalam bahan dan pedoman pengalaman praktik penyuntingan yang sudah Anda miliki!
d. Kelompok I sudah melaksanakan praktik.
e. Tugas praktik (belum dikumpulkan segera dikumpulkan via e-mail) dalam kelompok.
f. Kelompok II dan seterusnya. Silakan mempelajari dahulu buku yang sudah dimiliki.
g. Tetap menjaga kesehatan sebagai usaha nyata dalam melawan serangan virus corona!
h. Tetap semangat dalam menghadapi segala suasana!

Komentar

  1. Assalamualaikum wr. wb.
    Kita sudah berada dalam masa e-uts. Peserta praktik berada dalam masa kesabaran dan ketabahan. Semoga sehabis ramadhan segala hal yang direncanakan bisa terlaksana dengan sebaik-baiknya. Pengetahuan tambahan bagi Anda yang sudah diterbitkan dalam wujud buku bisa didalami kembali secara seksama.
    Semua tetap semangat!
    Wassalamualaikum wr. wb.

    BalasHapus
  2. Suasana seperti ini membuka kesadaran kepada diri, bahwa bersegera dalam melaksanakan kepentingan merupakan hal terbaik yang patut dijalani.

    Kesabaran dan ketabahan menjadi modal utama dalam menghadapi segala suasana kehidupan.

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

FONOLOGI II A, B, DAN C

fonologi II A, B, DAN C.